Disiplin. Kita adalah apa yang kita lakukan berulang kali. Keunggulan bukan dari tindakan, tetapi dari kebiasaan. (Aristoteles).
Tanggung Jawab. Tidak cukup lagi bagu kita untuk menyelesaikan tugas kita saja, tetapi kita harus memastikan bahwa tugas tersebut dapat diselesaikan dengan sebaik-baiknya. Arthur Twining Hadley…