Apakah kalian senang belajar matematika? Matematika mempunyai peran penting dalam kehidupan sehari-hari, bahkan dapat dikatakan, matematika merupakan jantung semua ilmu. Matematika memberikan manfa…
Buku ini menekankan tiga aspek pembelajaran, baik aspek sikap, pengetahuan, maupun keterampilan sesuai kompetensi inti yang akan dicapai. Dengan demikian, kalian akan menjadi insan yang produktif, …