Buku SMP Athalia
Seluk-beluk tubuh manusia
"Ibu, mengapa ada kotoran mata?"
"Bagaimana bayi dilahirkan?"
"Mengapa kita kentut?"
"Kemana makanan yang kita telan?"
Begitulah pertanyaan anak-anak yang sering penasaran dengan cara kerja tubuh manusia. Seri Pengembangan Imajinasi Seluk-Beluk Tubuh Manusia yang ditulis oleh penulis buku anak-anak yang berpengalaman sebagai editor buku dan penulis acara televisi ini dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan mereka. Buku ini dilengkapi ilustrasi untuk membantu anak-anak memahami cara kerja tubuh manusia. Orang tua dianjurkan untuk mendampingi anak saat membaca buku ini.
Selamat mengembangkan imajinasi!
0000013008 | IND 612 Jeo s | SMP Athalia (612 SMP) | Available |
No other version available