Buku SMP Athalia
Fondasi pendidikan Kristen: sebuah pengantar dalam perspektif Injili
Selama beberapa dekade, Foundational Issues in Christian Education telah menjadi kunci penting bagi banyak pengajaran dalam program Pendidikan Kristen. Analisisnya yang bersifat perseptif, digabungkan dengan alur penulisan yang jelas, telah membuatnya menjadi sumber acuan yang tak tergantikan. Analisisnya yang bersifat perseptif, digabungkan dengan alur penulisan yang jelas, telah membuatnya menjadi sumber acuan yang tak tergantikan. Robert Pazmino, sebagai seorang ahli dalam bidang Pendidikan Kristen, telah membimbing para pembaca melalui diskusi fondasi dari interdisiplin dalam Pendidikan Kristen yang bersifat komprehensif, mengajak semua pendidik Kristen untuk mengevaluasi kembali dasar dari pengejaran mereka.
0000011406 | IND 268 Paz f | SMP Athalia (268 SMP) | Available |
No other version available