Buku SMP Athalia
Jangan Takut Makan Enak (Petik Semua Manfaat Makanan dan Minuman)
Kualitas kesehatan tak hanya ditentukan oleh apa yang kita makan, tapi oleh lebih bagaimana makanan dikonsumsi. Dengan kata lain, bukan pilihan makanan, tapi pola makan yang baiklah yang dapat menjamin hidup sehat.
Melalui buku ini pakar ilmu gizi Prof. Made Astawan menguraikan dengan bahasa yang jernih dan populer, baik buruknya aneka makanan yang biasa kita santap sehari-hari. Ia pun memberikan panduan bagaimana cara agar lebih bijak memilih penganan.
0000011490 | IND 641.3 Ast j | SMP Athalia (641.3 SMP) | Available |
No other version available