Buku SMP Athalia
Dari Arjuna untuk bunda
"Juna percaya, nanti, Bun, di masa baik yang akan datang, kita pasti udah nggak saling menyakiti lagi."
- Arjuna Sekala
Di balik senyum cerahnya, Arjuna Sekala menyimpan luka yang begitu dalam. Satu-satunya yang ia inginkan hanyalah kasih sayang dari Bundanya, Jihane. Namun, masa lalu yang kelam membuat Jihane terus menolak keberadaan putranya sendiri.
Bersama Bian dan Rayi, Arjuna berjuang keras meraih prestasi demi mendapat perhatian Bunda. Tapi diagnosis tumor otak yang mengancam nyawanya membuat perjuangan Arjuna semakin berat.
Sementara waktu terus berdetak, akankah Arjuna berhasil mewujudkannya mimpinya sebelum terlambat? Atau akankah Jihane terus terpenjara dalam luka masa lalunya? " Dari Arjuna untuk Bunda" adalah kisah memilukan tentang pengorbanan seorang anak, penyesalan seorang ibu, dan kekuatan cinta yang mampu menyembuhkan luka terdalam.
0000018943 | IND 813 Cut d | SMP Athalia (813 SMP) | Currently On Loan (Due on2025-03-19) |
No other version available