Buku SMP Athalia
Sukacita Natal: 101 kisah tentang cinta, inspirasi, dan kegembiraan Natal
Dengan sepenuh hati kami mendukung Chicken Soup for the Soul : Sukacita natal untuk kisah-kisahnya yang menghangatkan hati, jenaka, dan gembira untuk libur akhir tahun.
Berbagai semangat Natal bersama seluruh keluarga akan mencerahkan hari Natal yang selalu ditunggu-tunggu. Setiap orang yang menyukai saat-saat istimewa di akhir tahun ini-apakah untuk alasan religius atau keluarga-akan menikmati kisah-kisah yang menyentuh di dalam buku ini.
Edisi ini berisi 101 kisah terbaik tentang natal dan liburan akhir tahun. Kisah-kisahnya akan membuat kita tertawa, menangis, terharu, dan takjub tentang mukjizat dan kegembiraan Natal, keceriaan keluarga yang berkumpul kembali, keindahan Natal yang datang dari anak-anak, serta kebahagiaan dari memberi dan tradisi-tradisi keluarga lainnya.
0000004245 | IND 155.5 Can s | SMP Athalia (155.5 SMP) | Available |
No other version available