Buku SMA Athalia
Khotbah di bukit: Injil memanusiakan manusia di bumi guna menyatakan kasih surgawi
KHOTBAH DI BUKIT pernah disebut sebagai "pernyataan paling lengkap tentang hakikat dan kewajiban warga Kerjaan Allah". Jika demikian, betapa pentingnya ketiga pasal Injil Matius yang mengandung intisari dari ajaran Yesus itu bagi kita.
Khotbah di Bukit memang mendapat perhatian khusus dari orang percaya sepanjang masa sehingga menghasilkan tradisi penafsiran yang kaya.
Dalam buku ini, penafsir piawai John Stott berinteraksi dengan tradisi itu. Ia mengajak kita untuk secara saksama menyimak makna yang terkandung dalam Khotbah di Bukit. Dengan demikian akan terasa, Kristus sendiri menyapa kembali dunia masa kini.
Khotbah di Bukit menawarkan suatu masyarakat alternatif. Kebudayaan pilihan yang asli kristiani. Pesan yang mengubah hati dan memperluas wawasan serta menolong kita menalar dengan jeli dan cermat.
Semuanya itu diuraikan dengan jelas oleh Stott dalam buku ini. Hal yang patut kita simak, dalami, da syukuri.
0000005928 | IND 251 Sto k | SMA Athalia (251 SMA) | Available |
No other version available