Buku SMP Athalia
The hidden prince
Kehidupan kelam sebagai seorang penjahat harus berubah menjadi kehidupan penuh derita sekaligus bahagia. Seorang lelaki penjahat kelas kakap harus menjadi seorang pelayan wanita di sebuah rumah mewah. bayangkan betapa berbedanya 2 kehidupan sang penjahat, Kim Jong Woon itu?
Di kehidupan barunya ini, rasa cinta hadir diantara penghuni rumah. Sang pelayan wanita ini yang notabene adalah seorang lelaki, dicintai sang majikan pria, Chung Ho. Namun, justru sang pelayan ini malah jatuh hati pada adik sang majikan yang lumpuh, Jung Yura. Namun permasalahan bukan hanya diantara mereka, hadir pula orang keempat yang menyukai sang adik yang lumpuh.
Bukan hanya persoalan cinta yang membuat semuanya rumit, ternyata masa lalu keluarga kaya raya ini pun menyimpan rasa dan menyisakan duka bagi seluruh keluarga. Takdir yang melingkupi mereka inilah yang pelahan-lahan membuka tabir rahasia besar satu per satu yang selama ini tersimpan dan tertutupi di antara mereka.
0000010746 | IND 813 May h | SMP Athalia (813 SMP) | Available |
No other version available