Ketika menyambut pasien yang sedang berduka, seorang psikiater akan menggali keilmuan yang dimiliki. Dia akan mengulik semua teori duka yang pernah dipelajari di masa kuliah dulu dan mengingat peng…
Jawab dengan cepat: Seandainya terlahir kembali di kehidupan berikutnya, kamu ingin menjadi apa? Berikut beberapa jawaban unik yang pernah kudengar baik dalam ruang praktik maupun ketika ngobrol sa…
Menyerah bukanlah pilihan, melainkan sebuah hal yang tidak seharusnya singgah dan diam-diam menyelundup ke dalam diri. Ia mengiming-iming hati agar segera berhenti melangkahkan kaki. Menangis me…
“Jika Anda berpikir untuk berhenti bekerja atau bercerai, jangan—setidaknya sebelum Anda membaca buku ini.” ―Joseph T. Hallinan, jurnalis pemenang Pulitzer dan penulis buku best seller Why …
Apa yang menghalangimu dari menjalani hidup terbaik? Kebanyakan orang akan berkata hubungan dengan orang lain, uang, pekerjaan, atau situasi yang tidak menguntungkan. Namun, bukan itu sebenarnya. H…
Zaman sekarang, kita harus mempunyai keahlian dan kemampuan yang dapat mendukung pencapaian kesuksesan. Jika kita merasa mempunyai banyak kekurangan, perbaikilah! Jangan mengalah pada keadaan. Inga…
Tidak semua orang dapat hidup sesuai dengan standar yang ditetapkan orang lain. Ada orang yang membuat pilihan-pilihan yang berbeda dari asumsi orang kebanyakan. Mereka adalah orang yang hidup deng…
Jika anda memimpikan kehidupan yang lebih baik, dan ingin menjadi diri yang anda inginkan, sekaranglah saatnya untuk mengubah impian menjadi kenyataan. Dan, alat yang anda butuhkan ada dalam gengga…
Tahukah kamu kalau menunda dan bermalas-malasan itu terjadi karena adanya masalah emosi dalam dirimu? Karenanya, rasa malas dan suka menunda bisa dihilangkan sepenuhnya dengan mencari tahu akar …
Banyak saran yang diberikan kepada kita tentang kesuksesan terdengar masuk akal, serius - dan jelas-jelas salah. Eric Barker mengungkapkan fakta-fakta luar biasa tentang penentu kesuksesan - yang m…